Berita Ekonomi, Bisnis, Hiburan dan Wisata Indonesia Terbaru dan Terpopuler.

Sajak 07

Penyair gila
Mikir kemana-mana
Dia lupa tanah itu kita
Sedang tanah,
Tak lupa masa menyapa
Hidup kau tawa
Mati meronta
Senang kau enyah
Susah gelisah
Ah, ayolah
Bukan cuma aku
Para saudagar dan anteknya
Pedagang juga pengemis
Belum mati ia menangis
Di sini, di atas tanah yang meluap-luap
Kita lupa jika masih Ada
Sebelum terkubur tanah sirah

Bengkulu, 31 Mei 2018

banner 325x300

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *